Kuliah Umum “ Sistem dan Metode Uji Kompetensi pada Bidang Keahlian PKK”

[URIS id=967]

Senin, 15 Mei 2017 Jurusan PKK FT UNNES mengadakan acara Kuliah Umum dengan tema SISTEM DAN METODE UJI KOMPETENSI PADA BIDANG KEAHLIAN PKK di Gedung E10 Unnes. Acara ini dibuka oleh ibu Kepala Jurusan PKK Sri Endah Wahyuningsih, yang dihadiri dosen dan mahasiswa jurusan PKK FT UNNES. Adapun acara kuliah umum ini mendatangkan berbagai narasumber, yaitu : Read more

ADILA LASTA MAYCINTHIA JUARA 2 LOMBA TATA RIAS PENGANTIN MODIFIKASI

[URIS id=944]

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Tata Kecantikan atas nama Adila Lasta Maycinthia (5402414016) memperoleh juara  2 pada kegiatan lomba tata rias pengantin modifikasi yang diadakan pada hari minggu 26 Maret 2017 di New PRPP Semarang. Acara yang bertema Kemilau Tiara Nusantara diselenggarakan oleh Ranee Cosmetic dalam event traditional wedding Expo 2017.

Read more

Mahasiswa Pendidikan Tata Kecantikan Meraih Juara 3 Lomba Tata Rias Pengantin Muslim/ Pengantin Hijab

[URIS id=936]

Mega Ayu Lestari (5402415013)mahasiswa Program Studi Pendidikan Tata Kecantikan meraih juara 3 dalam lomba tata rias pengantin muslim/pengantin hijab. Lomba ini dilaksanakan dalam rangka menyambut hari kartini yang diselenggarakan oleh Himpunan Perias Pengantin HARPI MELATI kabupaten Ambarawa pada hari Jumat 17 Maret 2017 di Gedung Pemeuda Ambarawa. Peserta lomba adalah para perias pengantin yang berasal dari daerah Boyolali, Semarang dan Kendal yang berjumlah Read more

Penandatanganan Kerjasama (MOA) dengan Lembaga Sertifikasi Profesi Batik

[URIS id=927]

Jumat, 17 Maret 2017 telah dilaksanakan penandatanganan kerjasama (MOA) antara Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang dengan Lembaga Sertifikasi Profesi Batik. Kegiatan ini dilasanakan untuk menjalin kerjasama kegiatan-kegiatan untuk melestarikan Batik dan mempromosikan Tempat Uji Kompetensi Mandiri yang ada pada Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga FT UNNES. Read more