KEGIATAN KULIAH UMUM “PEMBANGUNAN KARAKTER WIRAUSAHA BERBASIS MULTIMEDIA PADA TAHUN REPUTASI UNNES”

[URIS id=891]

Jumat (10/3) telah terlaksana kegiatan kuliah umum dengan tema Pembangnan Karakter Wirausaha Berbasis Multimedia Pada Tahun Reputasi Unnes pada hari ini Jumat 17 Maret 2017 bersama
2 narasumber perwakilan dari Kadin Jawa Tengah Bapak Marjojo dan Marketing Bapak Sumbodo Malik yang dilaksanakan oleh Jurusan Pendidikan Kesejahteran Keluarga FT UNNES.
Kegitan kuliah umum ini dilaksanakan di gedung dekanat ft unnes lantai 3 yang dibuka secara resmi oleh bapak dekan fakultas teknik unnes Bapak Dr. Nur Qudus, M. T dan juga dihadiri oleh Bapak Wakil Dekan Bidang Akademin Bapak Dr. I Made Sudana, M. Pd.  Berdasarkan perkembangan pengetahuan dan teknologi saat ini, maka kegiatan ini bertujuan untuk mengembangkan karakter wirausaha pada mahasiswa berbasis multimedia. Kegiatan ini dihadiri oleh mahasiswa Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga (PKK) dimana terdapat empat prodi di dalamnya yaitu Prodi Pendidikan Tata Kecantikan, Pendidikan Tata Busana, Pendidikan tata Boga dan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, khusunya mahasiswa angkatan 2016 yaitu mahasiswa semester 2, dan seluruh dosen di Jurusan Pendidikan Kesejahteraan Keluarga (PKK).

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *